Cek History Kata Kunci untuk Mengembangkan Topik Artikel

Pernah nggak sahabat blogger membiasakan hal kecil ini? Bagi sahabat blogger yang sudah memasang kode tracking baik dari Google Analytic ata...

Pernah nggak sahabat blogger membiasakan hal kecil ini? Bagi sahabat blogger yang sudah memasang kode tracking baik dari Google Analytic ataupun dari Histats kedalam blog/website, admin blog yakin anda sering buka history kata kunci. Tidak hanya pasang kode tracking untuk melihat traffic saja, melainkan kita bisa mengetahui artikel terpopuler, user yang sedang online, history keyword, situs referrer, dan masih banyak lagi.
Tips seo

History keyword merupakan kata kunci yang sudah diketikkan oleh internet user di search engine Google, Yahoo, Bing, dll dan mengantarkan mereka (internet user) untuk berkunjung ke blog/website kita. Dari history tersebut kita bisa melihat kata kunci apa saja yang paling dominan, variasi kata kunci, panjang dan pendek kata kunci, keyword yang unik, aneh, dan bahkan lucu. Kadang admin ketawa sendiri saat mengecek history keyword, soale kata-kata nya lucu-lucu banget bikin ngakak sambil guling-guling 😀

Cek History Kata Kunci untuk Mengembangkan Topik Artikel


Pengecekan keyword ini merupakan salah satu ilmu SEO yang perlu kita pelajari dan kita pahami serta kita praktekkan. Karena dari sini, kita jadi lebih tahu dan mengerti SEO. Kita bisa melakukan sebuah rencana ke depan bagaimana mengembangkan sebuah kata kunci. Kita bisa tahu kata kunci apa saja yang dicari banyak orang. Kita bisa tahu keyword apa yang sering nyasar ke blog kita 😀 Dan masih banyak lagi.

Jadi, alangkah baiknya, sejak dini, blog kita dipasang kode tracking untuk menghitung jumlah traffic blog. Bisa dari Google Analytic, dan bisa juga dari situs Histats. Kebetulan admin blog lebih suka sama histats, soalnya situs nya lebih ringan di akses saja dibandingkan dengan situs Google Analytic. Dan selain itu juga lebih mudah dipahami menu dan fitur nya.

Mungkin saja di blog tidak terlihat widget histats nya, karena admin tidak memasang widget tersebut di sidebar blog 😀 Akan tetapi admin hanya memasukkan kode histats ke dalam edit theme blog wordpress ini, agar eksistensi nya tidak begitu memperberat loading blog.

Oh iya, satu hal lagi bahwa hasil perhitungan traffic dari Histats ini lumayan akurat lho. Karena admin sudah membandingkan antara traffic histats dan traffic google analytic, hasilnya mendekati sama untuk traffic blog. Dan yang terpenting lagi bahwa statistik traffic dari histats ini bisa menjadi acuan bagi advertiser yang hendak memasang iklan banner mandiri di blog kita lho. So, tunggu apalagi? Buruan pasang kode tracking nya sekarang juga

COMMENTS

Name

Aceh,23,Adsense,8,BBM,3,Biography,1,Bitcoin,4,Blog,21,Blogger,12,Blogging,55,Business,14,Cerita,3,CPNS,1,Delicious,1,Design,1,DeviantART,1,Digg,1,Dollar,3,Dunia,13,Facebook,5,Flickr,1,Friendster,1,Gambar,2,Game,36,Gmail,1,Google+,4,Hosting,1,Inspirasi,2,Instagram,1,Internet,13,Interview,11,Kesehatan,2,LinkedIn,1,Makalah,7,Marketing,12,Meme,8,Money,3,Motivasi,2,MySpace,1,Outlook,1,Path,1,Pendidikan,10,Pengetahuan,4,Pinterest,1,Plugin,5,PNS,1,Reddit,1,Review,4,Seo,53,Smartphone,5,Social Media,38,Sukses,3,Sumatera Barat,16,Sumatera Utara,3,Templates,1,Tips,6,Toko Online,3,Top10,18,Tumblr,1,Tutorial,29,Tutorial Blog,146,Twitter,3,Umum,9,Vimeo,1,VK,1,Weebly,1,WhatsApp,1,Widget,55,Wisata,4,WordPress,14,Yahoo,1,Youtube,3,
ltr
item
Blog iTapuih.com: Cek History Kata Kunci untuk Mengembangkan Topik Artikel
Cek History Kata Kunci untuk Mengembangkan Topik Artikel
https://1.bp.blogspot.com/-g7SFRae-iwE/WkplUfEOc1I/AAAAAAAANgw/3NNS1tUSOmY9FxL-_dkKCQVZ-4N0Pql_gCLcBGAs/s1600/Tutorial-Blog.png
https://1.bp.blogspot.com/-g7SFRae-iwE/WkplUfEOc1I/AAAAAAAANgw/3NNS1tUSOmY9FxL-_dkKCQVZ-4N0Pql_gCLcBGAs/s72-c/Tutorial-Blog.png
Blog iTapuih.com
https://blog.itapuih.com/2018/03/cek-history-kata-kunci-untuk.html
https://blog.itapuih.com/
https://blog.itapuih.com/
https://blog.itapuih.com/2018/03/cek-history-kata-kunci-untuk.html
true
2732475762120586724
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy