Memodifikasi dan Memotong Gambar dengan Picpick

Teman-teman yang suka memotong gambar atau foto serta memodifikasi hasil potongan gambar atau foto tersebut, seperti nya software portable i...

Teman-teman yang suka memotong gambar atau foto serta memodifikasi hasil potongan gambar atau foto tersebut, seperti nya software portable ini cocok untuk digunakan. Dia adalah Picpick. Cara menggunakan software ini sangatlah mudah, tinggal klik 2x ikon picpick, terus teman2 lihat ikon picpick ditaskbar (pojok bawah sebelah kanan dekstop).
Tutorial Komputer

Memodifikasi dan Memotong Gambar dengan Picpick

Klik kanan ikon tersebut, nah disitu ada beberapa pilihan yang teman2 bisa gunakan, diantaranya: image editor, screen capture, color picker, color palette, Magnifier, Pixel Ruler, Protactor, Cross hair, Whiteboard, color history dan Program options.

PicPick merupakan program aplikasi untuk mengambil gambar pada tampilan layar monitor (PrintScreen). PicPick adalah perangkat lunak yang didistribusikan secara gratis (Home Free Version) maupun Commercial Version. Untuk memakai program Picpick secara gratis Anda dapan mendownloadnya disini sedangkan untuk yang berbayar dapat Anda lihat disini. Untuk memakai Picpick dapat dijelaskan sebagai berikut:

Install program Picpick

Lalu setelah proses selesai, jalankan program Picpick, dan atur perintah-perintahnya jika diinginkan, dengan cara klik kanan icon Picpick pada taksbar lalu pilih Program Options Agar selalu tampil pada saat start windows aktifkan Run Program at Startup pada About.

Pelajari Hotkeys yang ditampilkan atau Anda dapat mengaturnya sendiri sesuai kebiasaan yang Anda inginkan;

Capture Full-screen (tekan PrintScreen pada keyboard); artinya hasil capture adalah semua yang tampil dilayar secara penuh.

Capture Active Window (Alt+PrintScreen); artinya hasil capture adalah tampilan window yang aktif terbuka.

Capture Window Control (Ctrl+PrintScreen); artinya Anda dapat memilih panel, menubar atau toolbar hasil capture dari window yang terbuka, yang hasilnya hampir sama dengan Capture Active Window

Capture Scrolling Window (Ctrl+Alt+PrintScreen); artinya Anda dapat memilih hasil capture dari window yang terbuka secara penuh satu layar

Capture Region (Shift+PrintScreen); artinya Anda dapat memilih secara bebas tampilan layar yang Anda inginkan yang akan di capture

Capture Fixed Region (Shift+Ctrl+PrintScreen); artinya Anda dapat memilih lebar dan tinggi hasil capture pada layar

FreeHand Capture (Shift+Ctrl+Alt+PrintScreen); artinya Anda dapat memilih secara bebas bentuk capture yang ingin ditampilkan

Repeat Last Capture (Ctrl+Alt+PrintScreen); artinya Anda dapat mengulang hasil capture yang terakhir Anda lakukan.

COMMENTS

Name

Aceh,23,Adsense,8,BBM,3,Biography,1,Bitcoin,4,Blog,21,Blogger,12,Blogging,55,Business,14,Cerita,3,CPNS,1,Delicious,1,Design,1,DeviantART,1,Digg,1,Dollar,3,Dunia,13,Facebook,5,Flickr,1,Friendster,1,Gambar,2,Game,36,Gmail,1,Google+,4,Hosting,1,Inspirasi,2,Instagram,1,Internet,13,Interview,11,Kesehatan,2,LinkedIn,1,Makalah,7,Marketing,12,Meme,8,Money,3,Motivasi,2,MySpace,1,Outlook,1,Path,1,Pendidikan,10,Pengetahuan,4,Pinterest,1,Plugin,5,PNS,1,Reddit,1,Review,4,Seo,53,Smartphone,5,Social Media,38,Sukses,3,Sumatera Barat,16,Sumatera Utara,3,Templates,1,Tips,6,Toko Online,3,Top10,18,Tumblr,1,Tutorial,29,Tutorial Blog,146,Twitter,3,Umum,9,Vimeo,1,VK,1,Weebly,1,WhatsApp,1,Widget,55,Wisata,4,WordPress,14,Yahoo,1,Youtube,3,
ltr
item
Blog iTapuih.com: Memodifikasi dan Memotong Gambar dengan Picpick
Memodifikasi dan Memotong Gambar dengan Picpick
https://3.bp.blogspot.com/-pq1xhY6w5d8/WkpzLGoeqFI/AAAAAAAANiU/6SCVQ2wIkNoLzQiXnrIZAiAM4tvvjXPOgCLcBGAs/s1600/Tutorial-Blog.png
https://3.bp.blogspot.com/-pq1xhY6w5d8/WkpzLGoeqFI/AAAAAAAANiU/6SCVQ2wIkNoLzQiXnrIZAiAM4tvvjXPOgCLcBGAs/s72-c/Tutorial-Blog.png
Blog iTapuih.com
https://blog.itapuih.com/2017/04/memodifikasi-dan-memotong-gambar-dengan.html
https://blog.itapuih.com/
https://blog.itapuih.com/
https://blog.itapuih.com/2017/04/memodifikasi-dan-memotong-gambar-dengan.html
true
2732475762120586724
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy