Alexa Rank adalah sebuah peringkat yang diberikan kepada sebuah blog atau website berdasarkan banyaknya traffic atau pengunjung, penghitunga...
Alexa Rank adalah sebuah peringkat yang diberikan kepada sebuah blog atau website berdasarkan banyaknya traffic atau pengunjung, penghitungan ini dilakukan oleh Alexa.com. Sobat sudah pasang widget ALEXA di Blog? kalo belum silahkan baca Cara Memasang Widget Alexa di Blog. Jika sudah silahkan Verivikasi widget ALEXA sobat dengan cara seperti berikut ini :


Silahkan kunjungi situs www.alexa.com. Jika sudah memiliki akun silahkan klik "Sign In" dan jika belum punya silahkan buat terlebih dahulu dengan mengklik "Create An Account".
Langkah berikutnya masuk dengan akun alexa SOBAT atau bisa juga dengan akun facebook.
Setelah sobat login di Alexa.com, maka next step silahkan kunjungi link ini http://www.alexa.com/siteowners/claim
Masukkan url blog sobat di kotak yang tersedia (seperti gambar di bawah ini)kemudian klik "Continue".
Sobat akan dialihkan pada suatu halaman dan diminta memilih 3 metode untuk verivikasi, pilih metode 2 karena sangat mudah.
Copy script yang tersedia disana, kemudian kita beralih ke tahap berikutnya (tahap paling penting). Ingat, jangan dulu menututup halaman alexa ini.
Langkah berikutnya Memasang ALEXA id di blog.
Masuk ke dashboard blogger sobat.
Pilih menu "Template ==> Edit HTML"
Cari kode <head>
Paste/taruh kode yang telah kalian dapatkan pada langkah pertama tepat dibawah kode <head>. Lihat contoh pada gambar dibawah ini.
Kemudian klik "Simpan Template".
Sekarang widget ALEXA sobat sudah terverivikasi, terima kasih telah membaca article tentang Cara Verivikasi Alexa ID di Blog.
COMMENTS